Bentuk, Fungsi, Hal Laporan Kunjungan
Laporan adalah uraian yang menjelaskan pelaksanaan suatu kegiatan, kunjungan, ataupun pengamatan.
Berbagai bentuk laporan perjalanan antara lain:
a. Perjalanan wisata,
b. Perjalanan dinas,
c. Studi banding,
d. Kunjungan kekerabatan, dan
e. Petualangan
Laporan memiliki fungsi sebagai berikut:
Beberapa hal yang perlu dikemukakan dalam laporan hasil kunjungan yakni:
Berbagai bentuk laporan perjalanan antara lain:
a. Perjalanan wisata,
b. Perjalanan dinas,
c. Studi banding,
d. Kunjungan kekerabatan, dan
e. Petualangan
Laporan memiliki fungsi sebagai berikut:
- Memberitahukan atau menjelaskan pertanggungjawaban tugas dan kegiatan.
- Memberitahukan atau menjelaskan hasil pengamatan.
- Merupakan dokumentasi hasil pengamatan.
Beberapa hal yang perlu dikemukakan dalam laporan hasil kunjungan yakni:
- Tanggal, waktu, dan tempat pelaksanaan kunjungan.
- Peserta ataupun tokoh yang ditemui.
- Hasil yang diperoleh dari kunjungan.
- Hal khusus yang diperoleh dari kunjungan.
- Manfaat dan tujuan kunjungan.