Menuliskan Notasi Musik Kunci G, F, dan C
1. Penulisan Notasi Musik pada Garis Para Nada Yang Bertanda Kunci G
Dengan berpedoman bahwa letak not g' pada garis balok yang bertanda kunci G di garis kedua, maka kita dapat menuliskan urutan susunan nada-nadanya baik yang ke atas maupun ke bawah.
2. Penulisan Notasi Musik Pada Garis Para Nada Yang Bertanda Kunci F.
Setelah kita mengetahui bahwa letak not f(f kecil) pada garis pada nada yang bertanda kunci F di garis ke-4, maka susunan nada-nada selanjutnya baik yang ke bawah maupun ke atas tinggal menuliskan sesuai dengan letak urutannya.
3. Penulisan Notasi Musik Pada Garis Para Nada Yang Bertanda Kunci C.
Untuk kunci C ini kita mengambil contoh kunci C alto, dimana letak not c(c alto) di garis ketiga pada garis para nada, dengan pedoman letak not c tersebut, maka kita dapat dengan mudah menuliskan urutan susunan nada-nada berikutnya baik yang ke bawah maupun ke atas.
Dengan berpedoman bahwa letak not g' pada garis balok yang bertanda kunci G di garis kedua, maka kita dapat menuliskan urutan susunan nada-nadanya baik yang ke atas maupun ke bawah.
2. Penulisan Notasi Musik Pada Garis Para Nada Yang Bertanda Kunci F.
Setelah kita mengetahui bahwa letak not f(f kecil) pada garis pada nada yang bertanda kunci F di garis ke-4, maka susunan nada-nada selanjutnya baik yang ke bawah maupun ke atas tinggal menuliskan sesuai dengan letak urutannya.
3. Penulisan Notasi Musik Pada Garis Para Nada Yang Bertanda Kunci C.
Untuk kunci C ini kita mengambil contoh kunci C alto, dimana letak not c(c alto) di garis ketiga pada garis para nada, dengan pedoman letak not c tersebut, maka kita dapat dengan mudah menuliskan urutan susunan nada-nada berikutnya baik yang ke bawah maupun ke atas.