Peran atau Fungsi Pranata Pendidikan
Pranata pendidikan berfungsi untuk mempersiapkan manusia agar mampu mencari nafkah hidup saat ia dewasa kelak. Persiapan-persiapan yang dimaksud, meliputi kegiatan dalam:
a. Meningkatkan potensi, kreativitas, dan kemampuan diri; b. Membentuk kepribadian dan pola pikir yang logis dan sistematis;
c. Mengembangkan sikap cinta tanah air.
Dengan pranata pendidikan, diharapkan hasil sosialisasi akan membentuk sikap mental yang cocok dengan kehidupan di masa sekarang dan yang akan datang.
a. Meningkatkan potensi, kreativitas, dan kemampuan diri; b. Membentuk kepribadian dan pola pikir yang logis dan sistematis;
c. Mengembangkan sikap cinta tanah air.
Dengan pranata pendidikan, diharapkan hasil sosialisasi akan membentuk sikap mental yang cocok dengan kehidupan di masa sekarang dan yang akan datang.