-->

Pola Pemukiman Penduduk

Pada umumnya mengikuti bentuk bumi atau bentang alamnya:
1. Pola pemukiman memusat.
Rumah-rumah penduduk mengumpul menjadi satu dengan tanah pertanian, perkebunan, peternakan, atau pertambangan di sekitarnya.
2. Pola pemukiman memanjang.
yaitu mengikuti suatu bentang alam atau budaya seperti jalan, pantai, sungai, rel kereta api, dan sebagainya.
3. Pola pemukiman memencar.
Rumah-rumah penduduk memencar atau memisah sendiri-sendiri.