3 Bidang Yang Menjadi Perhatian UNCTAD

Antara lain sebagai berikut:
1. Ekspor barang-barang dengan mengupayakan kebebasan tarif dan kuota untuk memasuki pasar di negara-negara maju.
2. Ekspor komoditas dengan mengupayakan perpanjangan perjanjian komoditi internasional, untuk menstabilkan pendapatan valuta asing dan produsen negara-negara berkembang.
3. Bantuan ekonomi dengan mengupayakan bantuan keuangan dan alih teknologi dari negara-negara maju.

UNCTAD atau Konferensi Perdagangan dan Pembangunan PBB didirikan oleh Majelis Umum PBB untuk kepentingan negara-negara berkembang.