-->

Manfaat Asas Kekeluargaan Dalam Keputusan Bersama

Melaksanakan keputusan bersama secara kekeluargaan mempunyai beberapa manfaat.
Beberapa manfaat tersebut antara lain sebagai berikut:
1. Semua anggota merasa memiliki kedudukan yang sama.
2. Terciptanya keadilan antar anggota.
3. Setiap anggota melaksanakan keputusan bersama dilandasi rasa tanggung jawab.