Tempat Pelestarian Konservasi Ex-Situ & In Situ

Tempat yang cocok untuk melakukan kegiatan konservasi ex-situ adalah
  1. kebun binatang, 
  2. kebun raya, 
  3. arboretum, dan
  4. Taman safari. 
Kegiatan konservasi ex-situ ini dilakukan untuk menghindari adanya kepunahan suatu jenis. Hal ini perlu mengingat terjadinya berbagai tekanan terhadap populasi maupun habitatnya.

Sampai saat ini telah ditetapkan ada enam jenis kawasan yang dipergunakan sebagai kawasan in-situ, yaitu:
  1. Kawasan konservasi,
  2. Taman wisata alam,
  3. Taman hutan raya,
  4. Cagar alam,
  5. Suaka margasatwa,
  6. Taman buru.