-->

Hal yang perlu diperhatikan sebelum membuat Teks Petunjuk

Berikut hal-hal yang harus diperhatikan sebelum membuat teks petunjuk:
  1. Tulis teks petunjuk secara runtut atau berurutan.
  2. Gunakan kalimat perintah dalam teks petunjuk.
  3. Gunakan bahasa yang santun dalam teks petunjuk.
  4. Perhatikan tanda baca dan ejaan yang tepat dalam teks petunjukmu.