-->

Pengertian Ciri-Ciri Kritik Sastra

Kritik sastra adalah karangan yang menguraikan pertimbangan baik atau buruk suatu karya sastra.

Berikut ciri-ciri kritik sastra:
  1. Memberikan tanggapan terhadap hasil karya.
  2. Memberikan pertimbangan baik dan buruk sebuah karya sastra.
  3. Mempertimbangkan secara objektif.
  4. Memaparkan kesan pribadi kritikus terhadap sebuah karya sastra.
  5. Memberikan alternatif perbaikan atau penyempurnaan.
  6. Tidak berprasangka.