Perhatikan kurva permintaan dan penawaran di bawah ini!

Kurva di atas menunjukkan, perpotongan kurva DD dengan SS menghasilkan harga 
keseimbangan awal pada titik E, akibat 
pergeseran kurva permintaan dan penawaran, maka harga keseimbangan menjadi E₁ sebagai perpotongan dari permintaan baru D₁D₁ dan penawaran baru S₁S₁ akan tetapi terjadi penurunan harga keseimbangan, hal tersebut terjadi sebagai akibat dari
peningkatan penawaran lebih besar jika dibandingkan dengan peningkatan penawaran
Pembahasan:
Pergeseran kurva S ke S1 lebih besar dibanding pergeseran – pergeseran kurva D ke D1.