Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berdasarkan tabel berikut ini orang yang bergolongan darah AB

ditunjukkan oleh
E
Pembahasan:
Orang bergolongan darah AB artinya eritrositnya memiliki 2 jenis aglutinogen, yaitu aglutinogen A dan aglutinogen B. Akan tetapi plasmanya sama sekali tidak mengandung antigen, sebab bila ada salah satu atau keduanya, antigen sejenis akan menghancurkan aglutinogen (antigen A akan menghancurkan aglutinogen A), yang mengakibatkan terjadinya penggumpalan darah (aglutinasi).