Grafik P – V di bawah ini menunjukkan proses pemanasan suatu gas ideal.
Besar usaha yang dilakukan siklus ABCA adalah
50 kJ
Pembahasan:
Usaha dari grafik P – V : W = luas
WABCD = luas ∆
= 200 × 500 × ½
= 50.000 J
= 50 kJ