Hubungan antar tulang yang terdapat pada pangkal lengan

adalah
sendi peluru
Pembahasan:
a. Sendi putar : sendi dimana tulang yang satu berperan sebagai poros tulang lainnya. Contoh: tulang atlas dan tulang tengkorak
b. Sendi peluru : sendi dimana salah satu tulang berbentuk bongkol dan yang lainnya berbentuk lekuk sehingga memungkinkan gerakan ke segala arah.
c. Sendi geser : sendi dimana ujung kedua tulang berbentuk rata. Contoh : sendi antar tulang pergelangan tangan.
d. Sendi pelana : kedua ujung tulang berbentuk pelana dan memungkinkan gerakan 2 arah.
Contoh : sendi antara tulang telapak tangan dan pergelangan tangan
e. Sendi engsel : sendi yang memungkinkan gerakan 1 arah. Contoh : sendi pada siku.