Jika Toni rajin belajar dan patuh pada orang tua, maka Ayah membelikan mobil.
Ayah tidak membelikan mobil.
A. Toni rajin belajar dan patuh pada orangtua.
B. Toni tidak rajin belajar dan tidak patuh pada orangtua.
C. Toni tidak rajin belajar atau tidak patuh pada orangtua.
D. Toni tidak rajin belajar dan tidak patuh pada orangtua.
E. Toni rajin belajar atau tidak patuh pada orang tua.
Pembahasan
Jika Toni rajin belajar dan patuh pada orangtua, maka Ayah membelikan mobil.
Ayah tidak membelikan mobil.
Kesimpulan:
Toni tidak rajin belajar atau tidak patuh pada orang tua.
Jawaban: C