Kesulitan dan Kelemahan Sistem Barter

Sistem pertukaran barang dengan barang(barter) banyak mengalami kesulitan dan kelemahan. Berikut kesulitan dan kelemahan barter:
1. Sulit mencari barang yang cocok untuk kedua belah pihak.
2. Sulit menentukan perbandingan nilai barang yang satu dengan barang lainnya yang akan ditukarkan.
3. Sulit membutuhkan bermacam-macam barang pada waktu yang bersamaan.