-->

Tabungan seseorang pada bulan ke-n selalu dua kali tabungan pada bulan ke- (n – 1), n ≥ 2.

Jika tabungan awalnya Rp 1 juta dan setelah satu tahun menjadi Rp p juta, maka p memenuhi
4.000 < p < 5.000
Pembahasan:
Tabungan seseorang membentuk deret geometri sebagai berikut:
1 juta, 2 juta, 4 juta, 8 juta, 16 juta, ....
Rasio deret geometri: r = 2.
Setelah satu tahun berarti bulan ke-13 atau n = 13, sehingga diperoleh
Uₙ = arⁿ⁼¹
U₁₃ = 1 . (2)¹³⁼¹
p = (2)¹² = 4.096
Nilai p berada pada interval 4.000 < p < 5.000.